Stylo.ID - Sifat manja biasanya identik dengan sikap anak-anak yang tiba-tiba menangis atau ngambek saat tak bisa mendapatkan yang mereka inginkan.
Beranjak dewasa, seharusnya sifat manja ini bisa hilang dengan sendirinya.
Namun, 4 zodiak ini ternyata sulit untuk menghilangkan sifatnya yang manja!
Baca Juga: Malas Jaga Kebersihan, Inilah 3 Zodiak yang Paling Jorok
Biasanya orang yang manja enggak bakalan memikirkan tentang orang lain dan hanya memikirkan dirinya sendiri, deh!
Yuk, cari tahu 4 zodiak paling manja yang gampang ngambek kalau keinginannya enggak dituruti!
Pisces
Siapa yang menyangka kalau zodiak paling baik hati ini ternyata punya sisi menyebalkan, yaitu jadi manja banget?
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Garis Poetih Raya Festival 2025, Ivan Gunawan dan Para Desainer Siap Bawakan 350 Koleksi
KOMENTAR