Dalam penelitian itu ditemukan,bersepeda lebih dari 160 kilometer dalam satu pekan bisa menyebabkan penurunan pada sensitivitas organ intim.
Temuan tersebut juga menunjukkan, peningkatan rasa sakit dan mati rasa akan memicu disfungsi seksual, yang artinya kemampuan orgasme menurun.
Bahaya infeksi pada organ kewanitaan yang juga ditemui adalah thrush, infeksi jamur.
Baca Juga: 4 Zodiak yang Punya Hasrat Seksual Tinggi dan Hebat di Ranjang! Kekasih Kamu Juga Nggak Nih?
Gejalanya antara lain rasa terbakar saat buang air kecil atau nyeri saat bercinta.
Secara umum infeksi ini mudah diobati, tapi dalam beberapa kasus perlu dikonsultasikan dengan dokter ginekologi.
Infeksi lain yang bisa disebabkan oleh bakteri jahat adalah infeksi saluran kemih, atau sistitis.
Infeksi ini menyebabkan rasa sakit, sensasi terbakar, dan menyengat saat buang air kecil.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Makin Banyak Pilihan Tenant Internasional di Kota Bekasi, Pakuwon Mall Bekasi Resmi Dibuka!
KOMENTAR