Shandy Aulia juga tampak cantik dengan gaya makeup natural flawless.
Riasan alis yang on fleek membuat wajahnya jadi makin cantik.
Ia juga tampak mengikat rambutnya ke belakang, sehingga gayanya jadi makin cantik memesona.
Kalau menurut kamu gimana nih, Stylovers? (*)
Mengenal Betty Epsilon Idroos, dari Asisten Dosen Hingga Perempuan Satu-satunya di Jajaran Komisioner KPU RI
KOMENTAR