Stylo.ID - Salah satu tren kecantikan yang bikin wajah kamu terlihat kece instan setiap hari selain sulam alis yaitu eyelash extension.
Tren pasang eyelash extension alias menyambungkan helaian bulu mata palsu di area kelopak dekat bulu mata asli ini menjadi masih tinggi peminatnya di kalangan pecinta kecantikan.
Efek dari pemasangan eyelash extension sendiri memang membuat sorot matamu lebih hidup dengan berbagai pilihan model bulu mata palsu mulai dari yang gayanya natural hingga tebal dan lentik.
Bagi sebagian orang, menggunakan eyelash extension bisa mempersingkat waktu berdandan sebelum keluar rumah karena bisa memangkas waktu menggunakan eyeliner dan maskara.
Akan tetapi, bagi kamu yang ingin memasang eyelash extension ada hal-hal yang perlu diperhatikan dalam merawat eyelash extension agar awet, Stylovers!
Baca Juga: Ini Cara Merawat Rambut Berkilau dan Sehat Seperti Bintang Iklan Sampo, Cari Tahu Yuk!
Baca Juga: Cara Merawat dan Menata Rambut Keriting Supaya Tidak Mengembang
Yuk cari tahu apa saja yang perlu kamu lakukan agar eyelash extensionmu awet.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Makin Banyak Pilihan Tenant Internasional di Kota Bekasi, Pakuwon Mall Bekasi Resmi Dibuka!
KOMENTAR