#2. Murah dan Banyak Pilihan, Ini Dia 5 Tempat Belanja Batik di Solo: Kampung Batik Kauman
Kampung berisi pengrajin batik asli Solo ini terletak tak begitu jauh dari pusat kota Solo.
Di Kampung Batik Kauman kamu bisa berbelanja kain batik tulis yang berkualitas tinggi karena dibuat langsung oleh para pengrajinnya.
Bahkan, kamu juga bisa menyaksikan secara langsung proses pembuatan kain batik di kampung ini loh!
Baca Juga: Rekomendasi Tempat Belanja Makeup Murah dan Lengkap di Bandung, Pecinta Makeup Wajib Tahu!
#3. Murah dan Banyak Pilihan, Ini Dia 5 Tempat Belanja Batik di Solo: Pusat Grosir Solo (PGS)
Pusat Grosir Solo (PGS) yang juga merupakan pusat perbelanjaan terbesar di Kota Solo ini terletak strategis di pusat kota.
Di sini kamu bisa membeli secara grosir mau pun eceran berbagai macam pakaian batik hingga kebaya.
Harga yang ditawarkan oleh para pedagang di PGS pun beragam dan cukup murah dimulai dari harga Rp 50.000.
Baca Juga: Hobi Thrifting? Ini Dia Rekomendasi Tempat Belanja Baju Bekas Super Murah di Bandung
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Borong Penghargaan Dangdut, Ayu Ting Ting Tampil Glamor Berbalut Dress Mini Berkilau
KOMENTAR