Detail embellishment serta embroidery pada kebaya tersebut juga makin membuat tampilan Marshanda memesona.
Untuk bawahannya, Marshanda terlihat mengenakan kain motif bernuansa warna gold yang menjadikannya terlihat makin glamor.
Nggak hanya busananya, gaya makeup Marshanda juga terlihat mencuri perhatian.
Yup, Marshanda tampak mengenakan gaya makeup yang flawless.
Riasan alis yang on fleek serta blush on pada tulang pipinya membuat wajah Marshanda makin cantik.
Nggak lupa, rambutnya yang pendek terlihat dibuat bergaya curl.
Nah itu tadi Stylovers, penampilan Marshanda saat menghadiri pernikahan adiknya.
Gimana menurut kamu? (*)
Potret Serba Pink Marshanda Kenakan Off-Shoulder Dress, Makin Cantik dan Memikat!
KOMENTAR