Baca Juga: Sering Pakai Lipstik, Ini Cara Merawat Bibir agar TIdak Hitam
2. Bibir Menurun
Jika bibirmu masuk dalam kategori bibir yang menurun, Kamu bisa mengaplikasikan foundation atau concealer di kedua sudut bibir.
Setelah mengaplikasikan sedikit foundation, kemudian bubuhkan sedikit bedak tabur untuk mengunci.
Kemudian, bentuk bibir Kamu menggunakan lipstik dengan melukis sudut bibir naik ke atas.
Baca Juga: Pakai Kacamata Melorot dengan Crop Top Seksi, Marion Jola Tampil Memesona dengan Lipstik Merah
3. Bibir Tebal
Bagi Kamu yang memiliki bibir yang tebal, Kamu bisa mengoleskan foundation tipis-tipis pada bibir dan bubuhkan bedak tabur pada bibir.
Perkecil bentuk bibir dengan menggunakan waran lipstik yang agak gelap untuk bagian luar bibir.
Oleskan lipstik warna yang lebih lembut atau ke arah gelap ke bagian dalam bibir.
Baca Juga: Cara Bikin Bibir Tetap Lembap Pakai Lipstik Matte, Cari Tahu Yuk!
Nah, itu dia Stylovers, tiga cara mengaplikasikan lipstik sesuai dengan bentuk bibir Kamu. (*)
#GridNetworkJuara
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Gaya Anggun Cantik Tiara Andini Saat Raih Penghargaan Indonesian Music Awards 2024
KOMENTAR