Stylo.ID - Nggak terasa, tahun baru sebentar lagi! Yuk intip inspirasi gaun pengantin dari koleksi Tren Gaun Pengantin 2020 brand internasional bergaya simpel dan modern.
Merencanakan pernikahan impian, Stylovers tentunya tak boleh ketinggalan inspirasi Tren Gaun Pengantin 2020 sebagai salah satu referensi gaun pernikahan.
Konsep pernikahan outdoor cocok dengan koleksi Tren Gaun Pengantin 2020 dengan gaya simple dan modern yang minim detail memudahkan Stylovers untuk berjalan dan berpesta ria di hari istimewa.
#Roland Mouret
Koleksi gaun pengantin rancangan Roland Mouret yang simple dan modern begitu banyak disukai wanita.
Untuk Koleksi Tren Gaun Pengantin 2020 kali ini, ia mengeluarkan gaun pengantin berwarna putih bersih dengan design siluet A dan H serta minim detail dan bermain pada garis leher, pattern dan potongan pinggang yang membuat pemakainya terlihat lebih langsing.
Jika Stylovers memiliki konsep pernikahan outdoor maka gaun ini tepat untuk jadi salah satu inspirasi dan pilihan karena tidak memiliki buntut yang panjang, gaun ini mempermudah untuk berjalan dan berpesta.
Baca Juga: Tren Gaun Pengantin 2020: Koleksi Gaun Pengantin Untuk Pesta Resepsi
#Suzanne Neville
Mengenal Betty Epsilon Idroos, dari Asisten Dosen Hingga Perempuan Satu-satunya di Jajaran Komisioner KPU RI
KOMENTAR