Semua koleksi yang ditampilkan di Jakarta Fashion Trend 2020 ini merupakan busana zero waste yang terbuat dari kain persegi yang didraping atau folding menjadi baju tanpa potongan sehingga tidak menyisakan sampah bagi alam.
Nuansa warna hitam, offwhite, charcoal coklat dan abu, navy, dan dusty pink dipilih untuk koleksi terbaru Emmy Thee di Jakarta Fashion Trend 2020 kali ini.
Baca Juga: Jakarta Fashion Trend 2020: Khanaan Shamlan Suguhkan Koleksi Busana Batik Elegan Bertajuk Sedasa
Sejumlah 8 outfits karya Emmy Thee hadir dengan potongan Asimetris, drapery dan oversize.
Busana karya Emmy Thee ini menjadi karya yang ramah lingkungan karena dibuan dengan teknik rangrang, pewarnaan alam, recycle sisa kain yang diweaving dengan benang dan material dari serat cupro (serat pendek yang menempel di biji kapas dan material ini eco-friendly). (*)
Gaya Anggun Cantik Tiara Andini Saat Raih Penghargaan Indonesian Music Awards 2024
KOMENTAR