Stylo.ID - Rekomendasi body lotion untuk si pemilik kulit yang gampang berkeringat menjadi salah satu produk yang paling banyak dicari.
Yap, bagi pemilik kulit yang mudah berkeringat tentunya memakai body lotion menjadi hal yang cukup menyebalkan karena akan terasa lengket saat berkeringat.
Untuk itu, kamu perlu banget nih, Stylovers, memilih produk body lotion yang cocok untuk kulit yang gampang berminyak agar lebih mudah terserap dan tentunya dengan harga yang terjangkau.
Baca Juga: Cara Atasi Kulit Bruntusan dengan Sheet Mask Aloe Vera Kurang dari Rp 20 ribu, Murah dan Mudah!
Nah, khusus untuk Stylovers, berikut rekomendasi body lotion yang tepat bagi kamu pemilik kulit yang gampang berkeringat dari Stylo.ID:
1. Rekomendasi Body Lotion untuk Si Pemilik Kulit yang Gampang Berkeringat - Citra Japanes Wakame Hand & Body Gel Serum
Body lotion yang satu ini memiliki tekstur gel yang lembut dan mudah terserap ke dalam kulit.
Sehingga body lotion yang dijual dengan harga Rp 23 ribu sangat cocok untuk kamu yang memiliki kulit yang gampang berkeringat.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Garis Poetih Raya Festival 2025, Ivan Gunawan dan Para Desainer Siap Bawakan 350 Koleksi
KOMENTAR