Untuk bawahannya, Cut Meyriska terlihat mengenakan celana ketat bermotif bernuansa warna navy.
Tak lupa, Cut Meyriska mengenakan hijab simpel berwarna abu-abu yang senada dengan busananya.
Tak hanya busananya, wajah Cut Meyriska yang tampak memesona juga nggak kalah mencuri perhatian.
Istri Roger Danuarta ini terlihat tampil memesona meski mengenakan gaya makeup natural yang minimalis.
Meski begitu, tampilan Cut Meyriska saat liburan bersama suami kali ini tetap mencuri perhatian ya!
Gimana nih menurut kamu, Stylovers? (*)
Potret Gemes Lyodra Manggung di Malam Tahun Baru 2025, Pakai Mini Dress Pink Ngejreng
KOMENTAR