Stylo.ID - Mengenakan lip cream yang tak tahan lama di bibir dan harus sering touch up pasti bikin repot banget, ya?
Lip cream yang tak tahan lama di bibir tersebut, bisa saja dikarenakan berbagai faktor dalam merawat bibirmu, Stylovers.
Nah, supaya kamu nggak perlu repot touch up lip cream terus, simak 3 cara mudah membuat lip cream tahan lama di bibir, yuk!
Baca Juga: Kembalikan Warna Alami Bibir dengan Bahan Alami, Begini Caranya!
# Nggak Perlu Repot Touch Up, Ini Rahasianya Agar Lip Cream Tahan Lama di Bibir! - Lakukan eksfoliasi bibir
Nggak hanya untuk kulit wajah, bibir juga perlu di eksfoliasi, Stylovers.
Cara ini bakal berguna banget untuk membuat lip cream yang akan kamu gunakan lebih menempel dengan baik, loh.
Untuk kamu yang memakai lip cream hampir setiap hari, melakukan scrub bibir atau eksfoliasi bibir sangatlah disarankan sebanyak 3 kali seminggu.
Baca Juga: Belum Resmi Diluncurkan, Lip Cream Nama Beauty by Luna Maya Sold Out Dalam Sehari
Jadi, jangan pernah lewatkan scrub bibir, ya!
# Nggak Perlu Repot Touch Up, Ini Rahasianya Agar Lip Cream Tahan Lama di Bibir! - Oleskan lip balm/ lip butter
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Makin Banyak Pilihan Tenant Internasional di Kota Bekasi, Pakuwon Mall Bekasi Resmi Dibuka!
KOMENTAR