Stylo.ID - Cut Meyriska dan Roger Danuarta menikah hari ini di Medan Sumatera Utara.
Kabarnya, keduanya akan melangsungkan akad nikah pada sore hari ini.
Pernikahan Cut Meyriska dan Roger Danuarta ini memang sangat menyita perhatian masyakarat luas.
Apalagi seputar penampilan sang mempelai wanita yang membuat netizen penasaran.
Baca Juga: Menikah Besok, Lihat Cantiknya Cut Meyriska dengan Gaun Muslimah Putih Saat Pengajian
Kira-kira akan seperti apa tampilan Cut Meyriska saat akad nikah nanti?
Nah, dari pada penasaran yuk kita intip bocoran gaun pengantin yang akan dikenakan oleh Cut Meyriska saat akad nanti.
Dilansir dari Vidio.com, sang deasiner bernama Ayu Dyah Andari meberikan penjelasannya seputar baju yang akan dikenakan oleh calon istri Roger Danuarta ini.
Baca Juga: Seminggu Sebelum Akad Nikah, Cut Meyriska Tampil Santun dengan Fashion Hijab Gamis yang Anggun
Diketahui, Cut Meyriska menggunakan 4 gaun rancangan sang desainer.
Mulai dari pengajian, siraman, akad nikah hingga setelah akad.
Garis Poetih Raya Festival 2025, Ivan Gunawan dan Para Desainer Siap Bawakan 350 Koleksi
KOMENTAR