Stylo.ID - Kulit belang di tangan dan kaki akibat terpapar sinar matahari saat beraltivitas atau berlibur memang hal yang menjengkelkan.
Pasalnya, hal ini akan membuat tampilan jadi tidak menarik dan akan mengurangi rasa percaya diri.
Kalau kamu juga tengah mengalami kaki yang belang akibat sinar matahari, nggak perlu khawatir Stylovers.
Baca Juga: 5 Rutinitas Wajib Untuk Kamu yang Memiliki Jenis Kulit Kering Agar Terawat dan Sehat
Kamu bisa mengatasi masalah kulit belang dengan 3 scrub alami ini.
1. Scrub Tomat
Kamu dapat melakukan scrub bagian telapak kaki yang belang dengan menggunakan buah tomat yang dicampur dengan air lemon.
Lakukan scrub dengan menggosokkan campuran tomat secara perlahan dan diamkan beberapa menit.
Baca Juga: Cara Membuat Masker Putih Telur Agar Wajah Makin Cantik Tanpa Pori-pori
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Potret Serba Pink Marshanda Kenakan Off-Shoulder Dress, Makin Cantik dan Memikat!
KOMENTAR