# Rekomendasi Sabun Cuci Muka Untuk Kulit Berjerawat dari Bahan Teh Hijau - Sensatia Botanicals Green Tea and Tamarind Facial Cleanser
Harga 130 ribu Rupiah
Membersihkan dan memanjakan, Green Tea & Tamarind Facial Cleanser keluaran Sensatia Botanicals diformulasi dengan campuran unik dari tumbuhan yang kaya akan vitamin dan antioksidan.
Menggunakan bahan dasar yang menenangkan dari sari lidah buaya, pembersih ini juga mengandung ekstrak belimbing, teh hijau dan tamarind untuk membantu menarik kotoran dan menjaga kulit agar tetap cerah dan sehat.
Baca Juga: Rekomendasi Kuas Makeup Lokal Mulai dari Set Kuas Dasar hingga Profesional
Sari lidah buaya dikenal dapat membantu mempercepat proses regenerasi kulit. Belimbing mengandung vitamin C, yang meningkatkan produksi sel kulit yang sehat.
Teh hijau dan tamarind kaya akan antioksidan yang dapat melindungi kulit dari radikal bebas.
Baca Juga: Rekomendasi Foundation Ringan dan Nyaman, Cocok untuk Makeup No-Makeup
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Cerita Nadila Ernesta Mengalami Psoriasis, Penyakit Kulit Kronis! Bagaimana Penanganannya?
KOMENTAR