Stylo.ID - Syahrini memang dikenal sebagai artis tajir yang sering memakai fashion item branded.
Nggak cuma perhiasan, baju, sepatu dan tas mewah, istri konglomerat Reino Barack itu juga sempat memakai beberapa aksesori mewah yang terbilang sepele namun dibanderol dengan harga fantastis.
Nah, salah satunya adalah bandana simpel yang Syahrini yang dipakai baru-baru ini.
Seperti yang terlihat, istri Reino Barack itu tampak mengenakan bandana berwarna cokelat.
Dipadukan dengan pemakaian outfit sederhana berupa kaus lengan panjang dan celana legging, setuju kan kalau penampilan Syahrini kali initetap terlihat modis?
Baca Juga : Cuma Main di Sawah, Syahrini Keluarkan Biaya Hingga 58 Juta Rupiah Dalam Satu Outfit!
Nah, menariknya nih Stylovers, bandana yang dikenakan oleh Syahrini ini bukan sembarangan lho!
Walau terbilang sepele, bandana yang dililitkan pada kepalanya itu rupanya merupakan koleksi dari brand ternama dunia yang harganya nggak main-main.
Baca Juga : Salah Tulis Caption Peribahasa, Foto Syahrini Kenakan Dress Puluhan Juta Rupiah di Tengah Sawah Jadi Sorotan
Rekomendasi Produk Perawatan Rambut dan Alat Rambut dengan Desain Apik Sekaligus Menyenangkan
KOMENTAR