Uniknya, bukan sembarang alas kaki, sandal teplek yang dikenakan oleh Maia Estianty ternyata punya harga yang cukup fantastis, loh.
Baca Juga : Tampilan Cantik Nagita Slavina dan Maia Estianty Saat Foto Bareng, Netizen: Wanita Berkelas!
Menurut penelusuran Stylo, sandal tersebut adalah Hermes Oran Sandal.
Tak tanggung-tanggung, Maia Setianty keluarkan biaya $650 atau sekitar Rp9.3 juta untuk sandal teplek yang ia kenakan.
Harga yang sangat mewah untuk ukuran sandal teplek ya Stylovers.
Menurutmu bagaimana? (*)
Bak Puteri Indonesia, Cinta Laura Tampil Glamor Kenakan Gaun Payet Berkilau Rancangan Desainer
KOMENTAR