Dilansir dari akun @fashionsyahrini, jam tangan mewah tersebut merupakan Richard Mille Ladies RM 07-01 Watch yang dibanderol dengan harga super mahal yaitu $100.000 atau setara dengan 1,5 miliar Rupiah, loh.
Baca Juga : Ini Bukti Syahrini Sudah Tampil Heboh Serta Tenteng Tas Branded Seharga 1,2 Miliar Rupiah Sejak Dulu
Stylovers, itu dia jam tangan mewah Syahrini saat ia sedang santai sore di rumah. Fantastis banget ya memang princess satu ini? (*)
Potret Serba Pink Marshanda Kenakan Off-Shoulder Dress, Makin Cantik dan Memikat!
KOMENTAR