Stylo.ID - Penampilan Luna Maya memang tak pernah luput dari perhatian.
Mulai dari aksesori, model baju, sepatu hingga tas branded yang dikenakan oleh Istri Reino Barack itu selalu saja menarik untuk dibahas.
Nah, salah satunya adalah tas branded yang ditenteng Luna Maya saat foto bareng Reino Barack.
Baca Juga : Tampil Seksi dengan Bikini, Intip Harga Baju Renang Luna Maya Mantan Reino Barack!
Menurut pantauan Stylo.ID, Luna Maya tampak menenteng sebuah tas branded yang harganya nggak main-main.
Wah, penasaran kan seperti apa model tas dan berapa harnganya?
Yuk lihat!
Baca Juga : Luna Maya Tampil Flawless bak Dewi Athena Pasca Penikahan Syahrini dan Reino Barack
Luna Maya terlihat tampil bergaya kausal mengenakan sepaket fashion item mewah saat foto bareng sang mantan pacar, Reino Barack.
Yup! Ia tampak modis mengenakan sweater bernuansa warna merah putih yang merupakan koleksi Gucci "Panther Appliqué Pleated Shoulder Wool Sweater Knitwear".
Baca Juga : Update Tren Makeup Terkini Menurut Bubah Alfian MUA Langganan Luna Maya
Dipadukan dengan pemakaian skinny jeans dan sepatu boots berwarna hitam, setuju nggak kalau penampilannya kali ini terlihat begitu nyentrik?
Nah, tak kalah menarik perhatian nih Stylovers, Luna Maya juga tampak menenteng sebuah tas branded.
Mennurut pantauan Stylo.ID, tas tersebut merupakan koleksi Gucci "Python-Trimmed Embroidered GG Small Dionysus Bag".
Baca Juga : Fantastis, Luna Maya Pakai Tas Makeup Simpel yang Harganya Nggak Main-main
Wah...penasaran nggak nih sama harganya?
Diketahui dari web spottedfashion.com, tas branded yang ditenteng Luna Maya saat foto bareng Reino Barack itu dibanderol dengan harga 55 juta rupiah. (*)
Seru! Begini Kemeriahan Acara Biore Micellar Water x Stylo Bersama dr Nadia Alaydrus dan Influencer
KOMENTAR