Kurang tidur dapat mengakibatkan sirkulasi darah lebih lambat, yang pada akhirnya akan menyebabkan lingkaran hitam di bawah mata.
Ini adalah salah satu kebiasaan umum, dan sayangnya kurang tidur juga dapat mengakibatkan masalah kulit lainnya.
Baca Juga : 3 Rekomendasi Eye Cream Lokal Untuk Mengurangi Lingkaran Hitam Bawah Mata
2. 5 Kebiasaan Buruk yang Tanpa Disadari dapat Menyebabkan Lingkaran Hitam di Bawah Mata - Tidak Membersihkan Makeup Pada Mata
Ini adalah kebiasaan sehari-hari umum lainnya yang mungkin dapat membuat lingkaran pada bawah mata kamu.
Tidak membersihkan riasan mata dengan baik dan benar sebelum tidur dapat menyebabkan kulit semakin gelap di bawah mata.
Baca Juga : Rekomendasi Concealer untuk Kulit Sawo Matang yang Mampu Samarkan Mata Panda
3. 5 Kebiasaan Buruk yang Tanpa Disadari dapat Menyebabkan Lingkaran Hitam di Bawah Mata - Menggosok Mata Terlalu Sering
Mungkin tanpa disadari menggosok atau mengucek mata adalah hal yang sering kamu lakukan.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR