Untuk alas kaki, Aliya Rajasa mengenajan pointed heels yang senada dengan warna busana yang ia kenakan.
Tak hanya itu, terlihat sebuah hand bag dari brand Dior turut menyempurnakan tampilan Aliya Rajasa.
Baca Juga : Deretan Penampilan Kompak Menantu Cantik SBY Aliya Rajasa dan Annisa Pohan, Siapa Favoritmu?
Mini Lady Dior Bag in Pink Lambskin yang tampak dibawa Aliya Rajasa tersebut ternyata dibandrol dengan harga 2.350 poundsterling atau sekitar 43,8 juta rupiah.
Widih..ternyata menantu Jokowi Selvi Ananda dan menantu SBY Aliya Rajasa sama-sama tampil memesona dengan tas mewah ya! Siapa nih yang jadi favoritmu? (*)
KOMENTAR