Stylo.ID - Trik memilih busana yang tepat sangat penting untuk kamu yang ingin menyiasati bentuk betis yang besar.
Dengan mengetahui trik memilih busana yang satu ini, kamu bisa dengan mudah menyiasati bentuk betis yang besar hanya dengan pilihan fashion yang tepat.
Memiliki betis yang besar menjadi salah satu masalah yang membuat sebagian wanita merasa kurang percaya diri.
Baca Juga : Tips Memilih Busana Untuk Bridesmaid dari Desainer Susan Zhuang
Terlebih saat kamu mengenakan busana yang salah dan justru malah membuat betismu terlihat lebih jelas.
Untuk mengasi hal tersebut, coba simak trik memilih busana untuk menyiasati bentuk betis yang besar dari Dinda Stylo.ID ini yuk!
1. Trik memilih busana untuk menyiasati bentuk betis yang besar - Hindari legging
Busana yang ketat adalah salah satu fashion item yang harus dihindari oleh pemilik betis yang besar.
Salah satunya adalah dengan mengenakan legging yang justru membuat bentuk betis kamu semakin terlihat.
Baca Juga : Tips Memilih Busana Motif Kotak-kotak ala Feby Ayusta agar Tidak Terlihat Gemuk
2. Trik memilih busana untuk menyiasati bentuk betis yang besar - Kenakan rok di bawah lutut
Tips Memilih Sepatu yang Nyaman untuk Skateboard, Stylish dan Wajib Fungsional!
KOMENTAR