Selain keramas dengan teratur dan benar, menggunakan masker juga bisa jadi jawaban kamu, Stylovers.
Untuk kulit kepala yang cenderung berminyak, sebaiknya kamu menggunakan masker rambut alami atau yang kamu buat sendiri.
Baca Juga : Maudy Ayunda Unggah Foto dengan Tampilan Rambut Baru, Dibilang Mirip Raisa?
Hal ini bakal berguna banget untuk membuat kulit kepalamu nggak cepat berminyak dan lepek akibat bahan kimia pada produk masker rambut yang kamu temukan di supermarket.
Selain itu, kamu juga jadi lebih hemat, kan?
# Cara menghindari rambut cepat lepek dan berminyak - Perhatikan label vitamin rambut yang kamu gunakan
Meski banyak banget vitamin rambut yang dijual bebas di pasaran, kamu tetap mesti memilah vitamin mana yang akan kamu gunakan, Stylovers.
Baca Juga : 3 Gaya Rambut Ashanty yang Membuat Penampilannya Semakin Elegan dan Memikat!
Banyak banget vitamin rambut di pasaran yang dijual untuk berbagai jenis rambut.
Untuk kamu yang memiliki kulit kepala cenderung berminyak, cobalah gunakan produk yang mengandung kata 'volumizing'.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR