# Intip Tampil Cantik Gaya Makeup Natural yang Mudah ala Bunga Zainal – Blush On dan Lipstik
Riasan untuk rona pada pipi Bunga Zainal lebih sering ia mengenakan warna soft pink dan peach untuk hasil riasan wajah yang terlihat segar.
Nah kalau lipstik, warna rose pink memang mendominasi gaya makeup natural ala Bunga Zainal nih Stylovers.
Baca Juga : Cara Pakai dan Memilih Blush On untuk Pemula, Kamu Sudah Tahu?
Tetapi ada kalanya juga nih, Bunga memilih lipstik warna oranye dan merah yang memberikan pancaran cerah pada riasannya.(*)
KOMENTAR