Stylo.ID - Meghan Markle selalu menuai perhatian karena sosok Duchess of Sussex ini tampil stylish dengan gaya busana hamilnya.
Duchess of Sussex Meghan Markle terlihat menggunakan berbagai macam model outfit hingga dress.
Tampilan stylish dengan perut buncit Meghan Markle ini pun tetap terlihat anggun dan modis.
Nah, kamu pengen lihat kayak apa sih gaya busana hamil Meghan Markle Duchess of Sussex yang stylish banget?
Baca Juga : Selalu Tampil Modis Setelah Mantap Berhijab, Intip deh Tas Mewah Fenita Arie yang Mencuri Perhatian
Langsung simak yuk!
Gaya Busana Hamil Meghan Markle Duchess of Sussex yang Stylish dengan Sequin Dress
Kali ini gaya busana hamil Meghan Markle tampak memikat dengan dress bling bling berbahan sequin.
Tampak sequin dress ini memiliki warna biru navy dengan detail pinguin yang membuatnya terlihat elegan.
Baca Juga : 3 Gaya Rambut Ashanty yang Membuat Penampilannya Semakin Elegan dan Memikat!
Gaya Busana Hamil Meghan Markle Duchess of Sussex yang Stylish dengan Knit Dress
Potret Gemes Lyodra Manggung di Malam Tahun Baru 2025, Pakai Mini Dress Pink Ngejreng
KOMENTAR