Stylo.ID – Jerawat di wajah memang membuat penampilan seseorang jadi kurang maksimal, rasa percaya diri pun berkurang.
Meskipun hanya muncul satu jerawat saja di wajah, bisa bikin badmood seharian.
Tapi tenang saja Stylovers, ternyata ada bahan alami loh untuk mengatasi jerawat di wajah.
Pastinya aman untuk kulit karena dibuat dari bahan-bahan yang alami.
Baca Juga : 3 Skin Care yang Wajib kamu Pakai Agar Wajah Bebas Jerawat Meski Pakai Makeup Setiap Hari
Nah, dilansir dari akun instagram @rahasiagadis, yang kamu butuhkan hanyalah kayu manis bubuk dan madu.
Diketahui kalau kayu manis ini terbukti memiliki sifat antimikroba dan antiparasit untuk melawan bakteri penyebab jerawat.
Baca Juga : Kesalahan Makeup yang Dapat Membuat Kulit Wajah Menjadi Berjerawat
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR