Untuk satu Elsheskin Lightening Refresh Toner berukuran 100 ml kamu cukup merogoh kocek sebesar 60 ribu rupiah dan bisa dibeli di Sociolla.com.
Baca Juga : Rekomendasi Body Lotion Korea Untuk Mencerahkan Kulit Tubuh
# Toner Merek Lokal untuk Mencerahkan Wajah : Raiku Brightening Toner
Raiku Brightening Toner juga punya fungsi yang sama dengan 3 toner di atas, Stylovers.
Mengandung Niacinamide dan Rice Extract membuat toner ini dapat meratakan warna kulit serta bikin kulitmu terlihat lebih cerah, Stylovers.
Toner merek lokal satu ini juga diklaim mengandung Safflower yang mampu membuat kulit bercahaya dan AHA yang akan mengangkat sel kulit mati di permukaan wajah.
Baca Juga : Inilah Budget yang Diperlukan Untuk Perawatan Wajah di Klinik Kecantikan
Toner ini dikemas dalam botol berukuran 100 ml dan dibanderol seharga 98 ribu rupiah.
Itu dia 4 rekomendasi toner merek lokal yang mampu mencerahkan wajah. Selain mudah kamu dapatkan, toner-toner tersebut juga dijual dengan harga terjangkau. Selamat mencoba! (*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Cara Benar Membersihkan Dispenser Agar Kualitas Air Minum Terjaga, Mama Milenial Wajib Tahu!
KOMENTAR