Kamu dapat menambahkan tip buatan di bagian atas kuku untuk memalsukan kuku agar tampak lebih panjang.
Setelah itu, menggunakan base coat, kemudian nail polish yang kamu inginkan, dan yang terakhir menggunakan top coat.
Setelah itu, kuku akan diletakkan di bawah lampu UV atau LED untuk mengeringkan kuku dan membuat manikur bertahan lebih lama.
Baca Juga : Yuk Lihat Penampilan Anggun Aurel Hermansyah saat Memakai Hijab
Kuku Akrilik
Jenis manikur ini telah ada selama beberapa waktu dan lebih disukai oleh orang-orang yang ingin mempertahankan panjang kuku mereka.
Biasanya, ekstensi ditambahkan di atas kuku alami untuk membuatnya lebih tahan lama.
Namun, kuku akrilik lebih memiliki kandungan kimia daripada kuku gel. Hal ini akan membuat kuku kita lebih kuning dan tipis daripada penggunaan kuku gel.
Kuku akrilik merupakan kuku palsu yang diletakkan di atas kuku asli sebagaimana ekstensi kuku.
Baca Juga : Jauh Dari Kesan Mewah, Kate Middleton dan Shandy Aulia Pernah Pakai Dress Kembar Dengan Harga Murah
Nah, udah tau belum nih perbedaan di antara keduanya, Stylovers? Siap tampil memikat dengan kuku gel atau kuku akrilik? (*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR