Memakai gaun ball gown warna kuning, dress ala putri Belle ini memiliki potongan koerset dibagian atasnya, dilengkapi dengan aksen off shoulder.
Baca Juga : Inspirasi Tampil Anggun dengan Kebaya ala Tasya Kamila Untuk Busana Kondangan
Gaun dengan rok megah ini berbahan tumpukan tile dengan aksen bordir yang meskipun tidak mengilap namun tetap mewah.
Untuk makeup, Nafa dirias dengan alis yang tebal, blush on pink dan lipstik warna pink tua.
#Cantiknya Para Artis Jadi Putri Disney, dari Jessica Iskandar hingga Aurel Hermansyah - Marissa Nasution
Nah ini favorit Chia Stylo.ID banget nih! Marissa Nasution memerankan sosok putri Pocahontas.
Rambut hitam panjangnya dibiarkan terurai, dipadu dengan makeup smokey eyes dan lipstik glossy yang minimalis dan cantik.
Baca Juga : Hal yang Perlu Kamu Tahu Sebelum Mencoba Filler Menurut Dokter Estetika
Digambarkan sebagai putri Hutan, Marissa memakai atribut ala Pocahontas dengan lengkap, seperti antingnya, kalungnya, dan dress bodycon beraksen fringe.
Girl powernya kental dan terasa banget di karakter putri Pocahontas ini deh!
#Cantiknya Para Artis Jadi Putri Disney, dari Jessica Iskandar hingga Aurel Hermansyah - Donita Bhubiy
Donita memerankan putri tidur alias putri Aurora.
Garis Poetih Raya Festival 2025, Ivan Gunawan dan Para Desainer Siap Bawakan 350 Koleksi
KOMENTAR