Stylo.ID - Putri Diana dan Kate Middleton dikenal sebagai wanita kerajaan Inggris yang memiliki gaya modis.
Walaupun Kate Middleton tidak pernah bertemu langsung dengan mendiang sang mertua, tapi ternyata istri dari pangeran William ini punya selera fashion yang sama.
Tanpa disadari, Kate Middleton pernah menggunakan busana yang sama persis dengan mendiang sang mertua Putri Diana.
Baca Juga : Tampil Sporty dengan Jaket Andalan Kate Middleton Mulai dari Harga 165 Ribu Rupiah
Inilah deretan beberapa outfit Kate Middleton yang mirip dengan Putri Diana.
1. Sama Persis, Ini Gaya Kate Middleton yang Mirip dengan Putri Diana - Dress Floral
Dalam foto ini terlihat Kate dan Diana sama-sama menggunakan dress motif bunga.
Diketahui Diana menggunakan dress ini saat akan melaksanakan gladi bersih pernikahannya pada tahun 1981.
Baca Juga : 5 Aturan Bermakeup Anggota Kerajaan yang Harus Dipatuhi
Sedangkan dress yang dugunakan oleh Kate adalah saat berkunjung ke taman pemakaman putri Diana 2017 dalam rangka menghormati 20 tahun kematiannya.
2. Sama Persis, Ini Gaya Kate Middleton yang Mirip dengan Putri Diana - Coat dan Topi Hitam
Potret Serba Pink Marshanda Kenakan Off-Shoulder Dress, Makin Cantik dan Memikat!
KOMENTAR