Stylo.ID - Hampir memasuki tahun baru, saat ini tren fashion dan tren gaya hijab 2019 sudah mulai digandrungi nih.
Tampak fashion item rok motif kotak-kotak akan mewarnai tren gaya hijab 2019 dikenakan oleh para selebgram hijab.
Beberapa selebgram seperti Meirani Amalia, Amelia Elle, dan Aghnia Punjabi terlihat memikat menggunakan rok motif kotak-kotak yang digadang-gadang akan jadi tren gaya hijab 2019 nih.
Baca Juga : Tutorial Hijab Pesta yang Simpel dan Cocok Digunakan untuk Pemula
Kamu juga pasti pengen kan tampil kece dengan rok motif kotak-kotak yang akan jadi tren gaya hijab 2019 ini?
Stylo.ID akan memberikan rekomendasi rok motif kotak-kotak untukmu nih! Langsung simak disini ya.....
1. Rekomendasi Rok Motif Kotak-kotak dengan Rampla Skirt 2
285 ribu rupiah, hijup.com
Kamu bisa memilih rok motif kotak-kotak dengan model rampel yang satu ini, Stylovers.
Rok dari hijup ini bisa sempurnakan tren gaya hijab 2019 ala kamu.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Rekomendasi Produk Perawatan Rambut dan Alat Rambut dengan Desain Apik Sekaligus Menyenangkan
KOMENTAR