Stylo.ID - Akhir pekan bingung mau ngapain Stylovers? Kamu bisa loh melakukan perawatan kuku di rumah sendiri!
Daripada bingung mau hang out kemana, bisa banget kamu isi waktu akhir pekan dengan melakukan perawatan kuku di rumah.
Dilansir dari makeup.com, kali ini akan ada tips perawatan kuku dari ahli manicure pedicure, Sky Hadley. Simak yuk, stylovers!
Baca Juga : Penampilan Kompak Gracia Indri dan Gisela Cindy dengan Plaid Blazer, Sister Goals!
Tips Perawatan Kuku di Rumah - Hilangkan Semua Cat Kuku
Hilangkan semua cat kuku yang masih ada di kuku jari menggunakan penghapus cat kuku dan kapas.
Jika tidak memiliki cat sisa, kamu masih harus tetap menghapus kelebihan minyak pada kukumu, Stylovers.
Tips Perawatan Kuku di Rumah - Rendam dengan Air Hangat
Baca Juga : Rekomendasi Jaket Jeans Croppty ala Selebritis dengan Harga Terjangkau
Tips Perawatan Kuku di Rumah - Potong dan Bentuk Kuku
Gunakan pemotong kuku untuk mencapai panjang dan bentuk yang kamu inginkan
Ikuti garis kuku dengan mengisi sudut kuku dan gunakan kikir untuk membuatnya halus.
Tips Perawatan Kuku di Rumah - Gunakan Lotion
Baca Juga : Inspirasi Baju Hijab Syar'i Kekinian Saat Hamil ala Natasha Rizky
Tips Perawatan Kuku di Rumah - Gunakan Base Coat
Baca Juga : Ide Busana Kondangan ala Aura Kasih dengan Rekomendasi Kebaya Bali Terjangkau
Gimana, mudah kan Stylovers? Melakukan perawatan kuku di rumah saat weekend untuk tampil #cantikmasukakal? Kenapa tidak? (*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Cosmetic Day 2024 Resmi Ditutup dengan Transaksi Sebesar Rp215 Juta Hanya Dalam 4 Hari
KOMENTAR