Pilih face mist dengan kandungan green tea yang mampu menenangkan kulit dengan kandungan anti oksidan dan anti inflamasi.
Baca Juga : Produk Skin Care yang Cocok untuk Kulit Wajah Berminyak dan Berjerawat
Nah untuk kamu yang memiliki kulit berminyak yang kusam, coba deh face mist dengan kandungan Vitamin C yang bisa kamu temukan dalam face mist dengan varian oranye atau camu berry extract.
Kandungan ini nggak hanya melembapkan tapi juga mampu mengubah kulit kusam akibat berminyak kamu jadi segar.
Selain itu kamu bisa memilih ekstrak lainnya speerti witch hazel, rosehip, camomile, willow bark, rosemary atau lavender.
Baca Juga : Threading Alis, Teknik Mencukur Alis dengan Menggunakan Benang
Nah itu dia Stylovers cara memilih face mist sesuai jenis kulit kamu agar makeup lebih tahan lama seharian.
Selamat mencoba ya, Stylovers! (*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Cara Benar Membersihkan Dispenser Agar Kualitas Air Minum Terjaga, Mama Milenial Wajib Tahu!
KOMENTAR