Jeruk selain segar juga mampu menyegarkan dan membuat wajah cerah karena kandungan vitamin c yang terkandung di dalamnya.
Ambil 2 sendok makan dari jus jeruk, kemudian oleskan pada wajah.
Diamkan selama 20-30 menit kemudian bilas dengan air.
Baca Juga : Bikin Wajah Cerah Seharian dengan 5 Rekomendasi Krim Pagi di Bawah Harga 100 Ribu Rupiah
3. Bahan alami agar wajah jadi cerah: madu
Madu mampu membantu memutihkan dan mencerahkan wajahmu.
Selain itu madu juga bisa melembapkan kondisi wajahmu.
Cara menggunakan madu agar wajah jadi cerah gampang banget loh.
Baca Juga : 5 Rahasia Bahan Alami yang Terdapat dalam Produk Kecantikan Korea
Cukup oleskan madu murni ke kulit wajahmu, diamkan selama beberapa menit.