#Inspirasi Tampil Kasual dengan Fashion Item Motif Leopard - Mini Skirt Leopard
Mini skirt dengan motif leopard bisa kamu pilih untuk penampilan kasual yang feminin.
Padukan mini skirt leopard dengan fashion item yang memiliki warna senada.
Untuk mengimbangi warna cokelat pada motif leopard kamu bisa pilih kemehja berbahan sheer dengan warna cokelat yang lebih muda.
Layer kemeja dengan oversized cardigan dengan warna cokelat yang lebih tua!
Penampilan kasualmu dengan motif leopard bakal terlihat stunning dan simpel!
Baca Juga : Jakarta Fashion Week 2019: Gaya Hijab Hypebeast Dewi Sandra yang Tren di Kalangan Fashionista
#Inspirasi Tampil Kasual dengan Fashion Item Motif Leopard - Beret Hat
Nggak harus selalu dengan pakaian bermotif leopard.
Aksesoris dengan motif leopard juga bisa kamu kenakan untuk gaya kasual yang stand out!