Rose gold merupakan kombinasi warna pink dan gold yang sangat sempurna.
Menariknya, warna rambut ini dipercaya cocok untuk semua warna kulit.
Seperti yang kita ketahui, warna rambut rose gold ini memang lagi hits banget di media sosial, khususnya di Instagram.
Nah, tunggu apa apa lagi?
Kalian bisa tampil beda dengan tren warna rambut 2018 yang satu ini!
Baca Juga : Inspirasi Gaya Rambut Keriting ala Selebriti yang Bisa Kamu Tiru
4. Blonde
Warna blonde sepertinya tetap menjadi tren warna rambut favorit dari tahun ke tahun.
Namun kini variasi warna rambut blonde kian berkembang, mulai dari blonde honey, warm blonde, ice blonde dan masih banyak lainnya.
Baca Juga : 4 Inspirasi Tren Warna Rambut dari Selebrity Hollywood yang Bisa Buat Kamu Tampil Makin Stylish
5. Ice Blonde