Tentang Cloudless Skin, Tren Kecantikan Baru dari Korea yang Wajib Kamu Tahu!

By Rizky Herina P, Rabu, 19 September 2018 | 20:39 WIB
Ilustrasi Cloudless Skin (women.net)

Stylo.ID – Membicarakan tren kecantikan dari Negeri Ginseng memang tak pernah ada habisnya ya stylovers.

Penasaran nih, tren kecantikan apa lagi yang datang dari Negeri para Idol Kpop tersebut?

Setelah glass skin dan honey skin, kini mucul cloudless skin sebagai tren kecantikan baru dari Korea.

Baca Juga : 5 Langkah Efektif Dapatkan Kulit Tanned nan Eksotis dengan Minyak Kelapa

Buat Stylovers, wajib tahu nih apa sih sebenarnya yang dimaksud dengan cloudless skin?

Dirangkum Erin Stylo.ID dari laman Allure, simak yuk penjelasannya berikut.

Cloudless skin awalnya dipopulerkan oleh beauty expert yang concern terhadap perawatan wajah.

Baca Juga : Cara Instan Bikin Kulit Wajah Putih dengan Sulam Bedak BB Glow Treatment

Terlepas dari kulit wajah yang glowing dan mulus tanpa celah, cloudless skin lebih menekankan pada kesehatan kulit.

Simpelnya yang dimaksud dengan cloudless skin adalah kulit wajah yang benar-benar bersih dan flawless tanpa noda.

Oleh karena itu, untuk mendapatkannya dipelukan effort yang lebih untuk merawat kulit wajah dengan berbagai produk skin care yang sesuai.

Baca Juga : 4 Langkah Simpel yang Bisa Kamu Lakukan Untuk Kulit Sehat dan Terawat!