Rekomendasi beret hat yang pertama ada dari Berrybenka.
Beret hat ini punya warna navy dan motif plaids warna putih yang stylish banget.
Dengan warna navy, beret hat ini mudah untuk dipadukan dengan berbagai macam outfit.
Baca Juga : Gaya Kasual Marion Jola dengan Rekomendasi Knit Wear dan Cut Off Pants Harga Terjangkau
#Berrybenka - Bliikash Martha Hat Grey
Harga : 129 Ribu Rupiah
Kalau kalian suka dengan warna yang agak terang, beret hat satu ini bisa jadi pilihan.
Warnanya abu-abu muda dengan motif plaids warna hijau kebiru-biruan yang nggak terlalu kentara.
Beret hat ini cocok banget bila dipadukan dengan outfit berwarna gelap.
Baca Juga : Contek Gaya Sporty Nagita Slavina dengan 3 T-shirt Dress Mulai 147 Ribu Rupiah
#H&M - Felted Wool Beret