Rekomendasi Tinted Lip Balm Lokal Untuk Natural Makeup Look dengan Harga Terjangkau

By Rizky Herina P, Selasa, 11 September 2018 | 18:29 WIB
Rekomendasi Tinted Lip Balm Lokal Untuk Natural Makeup Look dengan Harga Terjangkau (pexels.com)

Stylo.ID – Apa lagi nih produk pewarna bibir yang Stylovers miliki?

Selain lipstik, lip tint, lip cream, ada tinted lip balm yang nggak boleh dilewatkan nih.

Sebelum mencobanya, kepoin dulu yuk apa sih tinted lip balm itu sendiri.

Baca Juga : 3 Rekomendasi Translucent Powder Lokal Untuk Kamu yang Punya Kulit Berminyak

Tinted lip balm merupakan produk pewarna bibir lip balm yang memiliki kandungan warna.

Warnanya tidak setebal lipstik pada umumnya dan memiliki manfaat lip balm yang berguna untuk melembapkan bibir.

Karena warnanya yang terlihat samar dan tidak pekat, tinted lip balm cocok buat Stylovers yang suka dengan natural makeup look.

Baca Juga : Keindahan Warna Ungu dalam Koleksi Deceu Suzan Bertajuk Opulent di 23 Fashion District 2018 Bandung

Wajah akan tetap terlihat fresh dengan warna warni natural tinted lip balm yang mampu melembapkan bibir.

Tertarik untuk mengoleksinya, Erin Stylo.ID punya rekomendasi tinted lip balm lokal dengan harga terjangkau.

Simak ulasannya berikut yuk Stylovers!

Baca Juga : Koleksi Batik Tulis Rancangan Lenny Agustin Bertajuk Eclectica di 23 Fashion District 2018 Berhasil Memukau Pengunjung