Baca Juga: Perawatan yang Wajib Dilakukan Setelah Laser Wajah di Klinik
Keunggulan Ekle’s Coolsculpting New Generation
Menurut dr. Ekles, cool sculpting ini aman tanpa efek samping, namun tetap harus dilakukan di bawah pengawasan dokter.
Sebelum treatment, pasien akan diperiksa terlebih dahulu oleh dokter ahli untuk memastikan kesiapan tubuh.
Kemudian durasi treatment ini juga tergolong cepat dan efisien.
“Yang menjadi kelebihan treatment ini bersifat permanen. Pada saat sekali treatment, 30 persen sel lemak rusak. Hasilnya akan langsung terlihat setelah treatment, tapi akan lebih maksimal lagi dalam beberapa waktu ke depan,” jelas dr. Ekles.
Baca Juga: Macam-macam Treatment Anti Aging di Klinik Kecantikan, Kulit Awet Muda!
Biaya dan Cabang Layanan
Selama periode grand launching, Ekles Coolsculpting New Generation dapat dinikmati dengan harga spesial IDR 4.999.000 per cycle (harga normal IDR 8.900.000), berlaku hanya selama tiga hari, mulai 30 November 2024 hingga 2 Desember 2024.
Dengan hasil permanen dan efek jangka panjang, biaya ini dinilai sangat sepadan.
Agar hasil perawatan tetap maksimal, pola hidup sehat sangat penting. Pola makan yang baik, olahraga teratur, dan menjaga gaya hidup menjadi kunci utama.