Pori-pori Besar di Wajah Mengecil Akibat Rajin Minum Air? Cek, deh!

By Grace Kencana Pranata, Selasa, 15 Oktober 2024 | 13:55 WIB
Ilustrasi pori-pori besar diatasi dengan rajin minum air putih (dok. Stylo Indonesia)

Jika kamu menjaga kebutuhan air tetap terpenuhi, kulit cenderung lebih lembut, kenyal, dan terhidrasi, mengurangi risiko kulit kering dan bersisik.

Mengurangi tampilan kerut

Kulit yang kering dapat membuat garis halus dan keriput lebih terlihat.

Dengan menjaga hidrasi kulit, air putih membantu memperbaiki tampilan kulit dan membuatnya tampak lebih halus.

Baca Juga: Perawatan Komedo di Wajah Biar Pori-pori Mulus dan Kecil

Mencerahkan kulit

Kulit yang terhidrasi dengan baik tampak lebih cerah dan segar.

Minum air putih membantu meningkatkan sirkulasi darah yang mengantarkan nutrisi penting ke kulit, sehingga kulit terlihat lebih bercahaya.

Luka dan iritasi lebih cepat sembuh

Air membantu mempercepat proses penyembuhan luka kecil atau iritasi pada kulit dengan mendukung regenerasi sel.

Kulit yang terhidrasi baik memiliki kemampuan regeneratif yang lebih baik.

Masalah jerawat teratasi