Menurut pantauan Stylo Indonesia, dress yang dikenakan Arumi Bachsin ternyata datang dari brand lokal premium, loh!
Dikutip dari caption foto yang ditulis sang public figure, dress yang dikenakannya merupakan koleksi brand Kursien Karzai.
Dress koleksi Eid Adha dari brand tersebut, ditaksir memiliki harga sekitar Rp2,8 juta!
Dress jutaan rupiah tersebut dipasangkan dengan selendang hijau yang menutupi sebagian rambut.
Berikut beberapa komentar pujian dari para netizen di kolom postingan @arumibachsin_94:
"Aweeett cantiknya awet mudanya kk arumi" komentar @93mbr3n9.
"Cantik bingits ya Allah" komentar @annefransisqa.
"Saya sukaa lihat Bu Arumi pakai baju apa saja cantik" komentar @suwarsi02.
"Masaallah cantik banget ka" komentar @yeniayfr___.
Baca Juga: Cantiknya Enzy Storia Saat Berbalut Kain Songket di Amerika, Barbie Berkebaya!
(*)