5 Referensi Outfit ke Kantor ala Cathy Sharon yang Modis dan Anti Boring!

By Marsha Ayu, Selasa, 28 Mei 2024 | 13:49 WIB
Ini dia referensi outfit ngantor ala artis cantik Cathy Sharon! (Instagram | @cathysharon)

Referensi OOTD ngantor ala Cathy Sharon. (Instagram | @cathysharon)

Terakhir, gaya modis Cathy Sharon yang bisa dijadikan referensi memiliki tampilan simpel dengan turtleneck biru dongker.

Gaya ini cukup dipadukan dengan celana panjang abu-abu yang memiliki desain high-waist.

Baca Juga: Cassandra Lee Sengaja Umbar Punggung Mulus Pakai Dress Tali Tipis

(*)