2. Lip Tint
Ingin tampil cantik natural ala cewek Korea saat kondangan?
Lip tint bisa jadi perona bibir Stylovers untuk menyempurnakan penampilanmu saat kondangan.
Formulanya meninggalkan stain setelah makan dan minum sehingga bibir tetap merona meski belum touch up.
Jenis lipstik yang satu ini juga bikin wajah terlihat lebih muda dan segar.
3. Lipstik Matte Transferproof
Lipstik matte transferproof juga bisa jadi pilihan untuk menyempurnakan penampilanmu saat berpesta.
Formulanya memberikan warna yang intens, tidak mudah bergeser dan luntur.
Jenis lipstik yang satu ini cocok untuk bentuk bibir yang besar dan tebal khususnya serta dipadukan dengan gaya makeup bold.(*)
Baca Juga: 3 Powder Foundation Terbaik untuk Kondangan Harga Terjangkau