Kurang Hoki Soal Cinta, Ini 3 Zodiak yang Sering Salah Pilih Pasangan

By Livia, Rabu, 17 April 2024 | 11:00 WIB
Ilustrasi kurang hoki soal cinta. (istockphoto.com)

Gemini adalah sosok yang tidak bisa sendiri dalam waktu yang lama. 

Sendirian dalam waktu yang lama membuat Gemini merasa kesepian dan stres. 

Hal ini membuat zodiak ini mudah menerima siapa saja yang mau menjadi pasangannya. 

Berkencan karena kesepian sering membuat hubungan asmaranya berakhir dengan perpisahan. 

3. Cancer 

Meski Cancer adalah sosok pasangan idaman yang perhatian, sayangnya mereka kurang beruntung soal cinta. 

Pasalnya, zodiak ini tidak memberikan apa yang dibutuhkan pasangannya, melainkan yang diinginkan dirinya. 

Ditambah sosok Cancer yang suka ngambek dan negatif thinking membuat pasangan lelah menghadapinya. 

Sifat inilah yang membuat zodiak ini menjalani hubungan asmara hanya dalam waktu yang singkat.(*)

Baca Juga: Bikin Cowok Bete, Ini 3 Zodiak Cewek Paling Lama saat Dandan