Lebaran 2024 Pakai Gamis Shimmer, Ini Tips Padu Padan Makin Menyala

By Grace Kencana Pranata, Senin, 8 April 2024 | 16:15 WIB
Tips padu padan oakai baju shimmer saat Lebaran agar semakin menyala (hijup.com)

Pilihlah warna tas netral seperti hitam, putih, beige, cokelat, dan abu-abu.

Dengan model tas yang simpel, dijamin penampilanmu semakin hits.

Gunakan high heels

Kalau yang ini kamu bisa pilih heels sesuai kenyamananmu.

Pakai baju shimmer, ga lengkap rasanya kalau tidak pakai sepatu heels.

Pilihlah sepatu yang nyaman untuk kamu kenakan saat hari raya nanti, agar penampilanmu semakin menyala pakai baju shimmer.

Baca Juga: Mewah Saat Lebaran, 3 Shimmer Dress Harga 100 Ribuan, Cocok Untuk The Nuruls

 

(*)