Padahal Sudah Tak Puber, Payudara Membesar Tanda Apa? Ini Penyebabnya!

By Cerysa Nur Insani, Senin, 8 April 2024 | 13:15 WIB
Ilustrasi payudara perempuan. (Freepik)

Perubahan hormon ini membuat payudara jadi lebih berat, besar, sensitif, serta area puting jadi lebih mengembang.

Perubahan ini akan terus berlanjur sampai menyusui untuk mempersiapkan serta meningkatkan produksi ASI.

3. Menopause

Kebalikan dari masa subur, membesarnya payudara setelah menopause justru disebabkan oleh surutnya kadar estrogen dalam tubuh.

Hal ini membuat jaringan berserat yang menahan bentuk payudara jadi lemah.

Kepadatan payudara juga menuruns seiring bertambahnya usia.

4. Seks

Seks juga bisa membesarkan payudara.

Sentuhan serta kecupan di sekitar puting atau klitoris bisa meningkatkan aliran darah menuju payudara.

Baca Juga: Payudara Jerawatan Bikin Gak Pede, Mandi Pakai Ini Langsung Bersih!

Hal ini menyebabkan payudara membengkak saat melakukan seks.

5. Berat badan bertambah