5 Rekomendasi Sunscreen yang Bagus untuk Remaja, Cuma Rp 30 Ribuan!

By Cerysa Nur Insani, Minggu, 7 April 2024 | 12:55 WIB
Ilustrasi remaja menggunakan sunscreen. (Dok. Stylo Indonesia | Raafiud Mikada)

Dengan kandungan Vitamin E, Pro Vitamin B5, dan lidah buaya.

Baca Juga: Battle Handbody yang Mencerahkan: Kojie-San Body Lotion Kojic Acid VS Vaseline Gluta Vitamin Sunscreen Serum

Dermies Hello Glow Daily Sun Protector bisa didapatkan dengan harga Rp 35.000 untuk kemasan tube ukuran 30 gram.

5. Pigeon Teens Everyday Sunscreen SPF35/PA+++

Pigeon Teens Everyday Sunscreen (lazada.co.id)

Merupakan sunscreen yang diformulasikan dengan kandungan aktif skincare.

Di antaranya seperti antioksida, ekstrak lidah buaya, bisabolol, minyak jojoba, dan chamomile.

Pigeon Teens Everyday Sunscreen bisa didapatkan dengan harga Rp 39.000 untuk kemasan tube ukuran 30 ml.

Nah, itu dia Stylovers rekomendasi sunscreen yang bagus untuk remaja. Mana yang jadi pilihanmu? (*)

Baca Juga: Battle Ceramide Sunscreen: BIOAQUA 7X Ceramide Serum Sunscreen VS SKINTIFIC 5X Ceramide Serum Sunscreen