Baca Juga: 3 Bedak Two Way Cake Terbaik untuk Lebaran 2024 Bikin Wajah Flawless
Merupakan bedak padat yang sangat halus, ringan, dan tahan lama.
Tersedia 4 pilihan shade yang bisa dipilih sesuai warna kulit yaitu White, Beige, Natural, dan Sand.
Pigeon Teens Compact Powder Natural Look bisa didapatkan dengan harga Rp 35.000.
Beli di Shopee | Beli di Tokopedia | Beli di Blibli
3. Dazzle Me Loose Powder
Merupakan bedak tabur dengan formula mineral alami yang mringa, memberikan hasil alami serta mengontrol kilap di wajah dengan tahan lama.
Tersedia 2 pilihan shade yang bisa dipilih sesuai warna kulit yaitu 01 Luv Creamy dan 02 Pop Honey.
Dazzle Me Loose Powder bisa didapatkan dengan harga Rp 35.500.