Gunakan sarung tangan ketika melakukan pekerjaan rumah tangga yang melibatkan bahan kimia atau air dalam waktu lama.
Paparan berlebihan dapat merusak kuku.
Menjaga nutrisi
Pastikan kamu mendapatkan nutrisi yang cukup, termasuk vitamin dan mineral yang mendukung kesehatan kuku.
Konsumsi makanan yang kaya biotin, vitamin E, dan omega-3.
Baca Juga: Tren Lebaran 2024 Pakai Tas Selempang Rp100 Ribuan Beli Online
Jauhi kebiasaan buruk
Kebiasaan menggigit kuku dapat merusak struktur kuku dan merangsang pertumbuhan bakteri.
Cobalah untuk menghindari kebiasaan ini.
Kurangi pemakaian cat kuku
Jangan terlalu sering menggunakan cat kuku atau bahan pembersih kuku yang keras, karena hal ini dapat membuat kuku menjadi rapuh. (*)